
Di sini...awal dan akhir berpadu...inilah Hidup!
Kumpulan benang-benang merah kehidupan seorang wanita Indonesia.
Inilah kisah hidup, perpaduan antara tangis dan tawa...keriangan dan kebisuan....kasih dan penghianatan...cinta dan benci... dendam dan kurban... Ya, itulah kehidupan yang telah lahir diantara keindahan dan kekelaman, antara kebebasan dan pasungan. Di sini, awal dan akhir ...kelahiran sampai kematian bersenandung dalam syair kehidupan yang penuh warna.